Sosialisasi SOP Kepaniteraan Pengadilan Tingkat Pertama yang diselenggarakan oleh Pengadilan Tinggi Padang

Rabu (08/02/2023), Panitera Pengadilan Negeri Sawahlunto, Bapak Rimson Situmorang, S.H., M.H., Panitera Muda Perdata, Panitera Muda Pidana, Jurusita serta staf dibagian kepaniteraan Pengadilan Negeri Sawahlunto mengikuti kegiatan Sosialisasi SOP Kepaniteraan Pengadilan Tingkat Pertama yang diselenggarakan oleh Pengadilan Tinggi Padang secara virtual dan bertempat di ruang Rapat Pengadilan Negeri Sawahlunto.

LIHAT JUGA  Kunjungan Kerja Pusat Pelayanan Terpadu Pemberdayaan Perempuan dan Anak (P2TP2A) Kota Sawahlunto

Dalam Kategori: Berita PN

Beri tanggapan (0)