Kegiatan Senam Bersama pada Pengadilan Negeri Sawahlunto

Jum’at tanggal 16 Agustus 2019, Bertempat di Halaman Gedung Kantor Pengadilan Negeri Sawahlunto, Pengadilan Negeri dan Pengadilan Agama Sawahlunto mengadakan kegiatan Senam Bersama.

Senam tentu sangat baik untuk menjaga kesehatan dan kebugaran tubuh. Selain untuk kebugaran, kesehatan, pembentukan tubuh, dan meningkatkan denyut jantung serta paru-paru, diharapkan dari kegiatan senam ini akan menjadikan tubuh lebih sehat dan kualitas kinerja menjadi meningkat.

LIHAT JUGA  Kegiatan Finalisasi SOP PTIP Se-wilayah Hukum PT Padang

Dalam Kategori: Berita PN

Beri tanggapan (0)